0
Cara Sukses di Era Modern dan Sosial Media
Di era modern manusia mendapatkan kemudahan yang sangat banyak. Era ini, di nyamankan dengan hadirnya teknolgi yang sangat tidak terbatas. Tiap minggu beberapa developper atau pengembang teknologi selalu memperbarui, maupun membuat produk-produk baru. Setengah dari orang tersebut memanfaatkan era teknologi untuk melakukan pekerjaan dengan mudah.

Banyak cara untuk mendapatkan pekerjaan, ada berbagai kegiatan yang dapat memperoleh penghasilan. Melakukannya sebenarnya bisa di bilang sebagai langkah yang mudah ketika mampu untuk maksimalkan suatu tujuan. Namun, juga ada banyak orang yang hanya memanfatkan teknologi sebatas sewajarnya seperti layaknya kebanyakan orang. Sehingga tak mampu membangun suatu kegiatan untuk menjadi sebuah peluang.

Bagaimana mendapatkan penghasilan?

Ada banyak cara yang dapat dilakukan melalui hal-hal yang sepele untuk berpenghasilan tiap minggunya. Misalnya sobat hanya memiliki sebuah telephone, coba ambil peluang yang bisa di garap melalui telephone yang di punya. Ada banyak produk yang pastinya ada sekitar anda yang memiliki ciri khas desa maupun kota yang sedang sobat tempati. Contohnya di kabupaten Jepara ada banyak anak muda yang melakukan hal-hal yang membuat ia sukses. Melalui upload produk-produk mebel ke berbagai sosial media maupun market place yang ada disekitarnya.

Ada pula cara lain yang dibisa dilakuakn, yaitu membangun media sendiri elalui sosial media. Sekarang ini di facebook ada berbagai peluang yang bisa dilakukan dengan membuat fanpage facebook. Setelah sobat memiliki fanpage yang cukup terkenal di media sosial, anda bisa mendapatkan iklandari facebook maupun dari personal pengguna untuk mengupload produk yang dimiliki.

So, hanya dua cara yang dapat saya sharingkan pada sobat. Semuanya tergantung pada sobat peluang mana ynag ingin di ambil. Terlebih dahulu sobat harus melakukan pengamataan yang ada disekitar anda untuk menentukan beberapa langkah kedepan. Langkaah demi langkah pasti tak semuda yang di inginkan maupun di planinggkan. Pasti ada hambatan yang selalu menghadang yang berasal dari diri kita maupun dari pihak eksternal.

Ktika sobat mulai terjatuh pada suatu orientas tujuan, Jangan menghindar dan menyerah. Maka bangkitlah dan melakukan hal-hal yang bisa anda mengambil peluang di era sosial media. Ketia jatuh lagi, mungkin anda harus mencoba lagi dan hingga kegagalan menyerah untuk mengghampiri hidupmu.

Perbedaan antara orang yang sukses dan gagal hanya ada kata penghalang “menyerah”. Sebab, oarang yang gagal lebih mudah menyerah untuk meraih sebuah orientasi tujuan yang dibuat. Sedangkan orang yang sukses tak menyerah sebelum targetnya tercapai. Setelah tercapai targetnya, maka ia tak hanya diam. Melainkan melakukan tujuan dan orientasi yang kedua, ketiga hingga tanpa batas.
Next
This is the most recent post.
Previous
Older Post

Post a Comment

Silahkan di Share kalau dianggap bermanfaat

 
Top